Berusaha untuk Belajar bagaimana kita harus belajar dengan penuh kesabaran, kerja keras, cerdas dan Ihklas

  • Prestasi tiada Henti

    Prestasi Tiada Henti

    Semangat untuk menjadi guru adalah ketika muridnya berprestasi, mari kita saling berlomba untuk membuat prestasi bagi negeri tercinta ini

    Read More
  • ICT dalam Pembelajaran

    ICT Dalam Pembalajaran

    Dengan teknologi hidup lebih serasi, hidup lebih mudah dan bergairah, dengan Teknologi kita lebih mandiri

    Read More
  • Pendidikan Butuh Proses

    Pendidikan Aset Masa Depan

    Berbicara pendidikan tidak ada habisnya tat kala kita mengerti dan mengetahui manusia adalah sebagai pendiddik dan murid ayo kita belajar dan belajar

    Read More
  • Pembelajaran IPA yang Bermakna

    IPA Ilmu paling Asik

    IPA adalah Ilmu Paling Asyik itulah yang kurasakan semakin aku mempelajarinya semakin aku tertarik padanya, dan aku sekarang jatuh cinta, Bagaimna dengan Anda?

    Read More
  • Pendidikan Karakter

    Pendidikan Berkarakter

    Untuk memperbaiki Negeri Ini kita butuh anak yang berprestasi, berkarakter dan berakhlak mulia

    Read More
Home » » Membuat Bentuk 3 Dimensi dengan Power Point 2010 Untuk Media Pembelajarn

Membuat Bentuk 3 Dimensi dengan Power Point 2010 Untuk Media Pembelajarn

Dalam membuat media pembelajaran kadang kita membutuhkanm gambar-gambar 3 dimensi agar media tersebut dapat terlihat lebih jelas. Misalnya dalam matematika gambar kubus, balok dan dalam IPA misalnya bentuk TV, radio dan sebaginya. Sehingga diharapakan Media yang digunakan dapat di gunakan dengan anak dengan lebih baik karena dapat terlihat seperti bentuk sebenarnya dibandingkan dengan bentuk 2 dimensi.Untuk Kali ini saya akan meberikan tutorial singkat membuat bentuk 3 dimensi menggunakan Power point 2010. Dan untuk Power point 2007 prinsipnya sama perbedaanya adalah gradasi warna yang lebih keren jika menggunakan Power point 2010.

1. Insert – shape – pilih gambar yang di suka misalnya oval. seperti gambar berikut ini

2. Untuk memberi warna dasar silahkan klik format dan klik shape fill atau klik kanan shape oval dan format shape pilih solid fill atau gradien fill

3. Sorot shape oval selanjutnya klik kanan dan format shape dan pilihn 3D- format anda bisa memilih bentuk Bevelnya dengan mengeklik tanda panah dan atur pula lebar dan tingginya dengan mengatur (with dan hight) begitu juga botomnya seperti gambar di bawah ini.

3. Untuk memberi warna silahkan pilih warna klik bagian coloud dan counturnya begitu juga untuk memberikan bentuk permukaan pilih material dan lighting yang anda sukai. Silahkan Anda coba berulang-ulang untuk mencari bentuk yang sesuai dengan yang Anda kehendaki.

4. Untuk membuat obyek 3 D lebih bagus rotasinya klik 3D rotasi dan pilih presets yang anda suka seperti dengan mengeklik tanda panah hitam,

5. Silahkan atur juga rotasi X, Y dan Z agar sesuai dengan yang anda inginkan.

6. Untuk merubah bentuk gambar silahkan klik shape yang sudah dibentuk 3 dimensi lalu klik format – dan selanjutnya klik edit shape dan pilih shape yang anda suka

Bentuk 3 dimensi di bawah ini dapat digunakan sebagai bahan ionspirasi. dan tentunya Anda bisa membuat lebih kreatif, lebih baik. dari ini. selamat mencoba para penggemar Power point (OPM).



Untuk Bahan belajar silahkan download contoh di sini! selamat mencoba Membuat bentuk 3 Dimensi dengan Power Point 2010

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbitkan oleh Mr-Widi

6 komentar:

Sukajiyah mengatakan...

Kreatif pak, ternyata powerpoint pun hasilnya luar biasa bagi yg tidak bisa menggunakan software pembuat gambar seperti saya... :)

Mr Widi mengatakan...

Iya bu..silahkan di Coba.. saya sudah tak coba..tak gunakan untuk lomba..tetapi jika digunakan untuk membuat media harus hati-hati karena filenya menjadi lebih besar di bandingkan dengan dari pada bentuk g ambar 2 dimensi..jangan terlalu banyak..apalagi di template..jadi berabe..nantinya

Joko mengatakan...

Asyik juga..! tak cobanyak

Aditia (My-Axes) mengatakan...

Wow. wow. wow... Harus nyoba nih... Tapi juga harus pakai seni dan kreativitas.. Itu yang susah dari saya... hehe ^_^

Unknown mengatakan...

@Aditia (My-Axes) pertama-tama dengan mencotoh dulu terus di buat, nanti baru berekplorasi dengan ide yang kita miliki selanjutnya kemabngkan ..semoga sukses

Aditia Prasetio mengatakan...

@Slamet Widiantoro Amin pak...

Poskan Komentar Anda di sini dengan baik dan sopan

Sangat kami tunggu komentarnya dengan dengan cara klik tanda panah open ID atau tulis Nama dan alamat URL/Website/Gogle + Anda (jika punya) jika tidak kosongkan saja. Tunggu konvirmasi persetujan dari Admin.

Popular Posts

 
Support : Beranda |
| Copyright © 2009. GURU IPA PATI - All Rights Reserved
Template Modify Mr.Widi | mastemplate
Proudly powered by Blogger Team